MIE GORENG SEDERHANA
MIE GORENG SEDERHANA
By : @Dinaaaa_30
Bahan :
500 gram mie kuning
3 bawang putih
3 bawang merah
3 kemiri
7 sdm Kecap manis
Lada
Garam(jika mau pakai penyedab rasa seperti royco jga boleh)
50 ml air (untuk memasak mie agar bumbu meresap)
Wortel
1 ikat Sawi keriting
Bakso
Minyak untuk menumis bumbu
Caranya :
Haluskan bawang putih merah dan kemiri ,lalu tumis menggunakan minyak goreng sedikit
Jika sudah harum tambahkan sedikit air dan masukan kecap beserta bumbu penyedab rasa garam lada sedikit gula(jika ingin menggunakan penyebada rasa seperti royco juga boleh) lalu masukan sayur wortel dan bakso sampai sedikit layu..
Setelah itu masukan mie aduk hingga bumbu merata ,tunggu hingga air mengering (meresap ke mi) setelah itu matikan kompor dan mie siap di hidangkan