PISANG KARAMEL


PISANG KARAMEL

Bahan :
10 biji pisang kepok, kupas kulit
3 butir gula merah uk kecil
1 sdm gula pasir
air secukupnya hingga pisang terendam saja
1 bks santan kara uk kecil
3 simpul daun pandan

Cara :
masukkan air, gula merah, gula pasir dan daun pandan, masak hingga gula larut, sy saring
masukkan lagi air larutan gula dan daun pandan, masukkan pisang, masak hingga agak kering dan mengental (aduk sesekali) masukan santan, aduk rata sesekali jangan sampai gosong ya
angkat, sajikan dan enjoyyyy



LihatTutupKomentar
Cancel