BUBUR SUMSUM PANDAN


BUBUR SUMSUM PANDAN

Bahan:
50 gram tepung beras
500 ml santan ( kara kecil+air )
1/2 sdt garam
Pasta pandan
I lembar daun pandan

Sirup gula:
100 gram gula merah (aku pake gula kelapa)
1 sdm gula pasir
150 ml air
1 lembar daun pandan
1/2 sdt garam

How to:
Larutkan tepung beras dg sedikit santan.
Tuang santan dan larutan tepung, aduk hingga rata. Tambahkan daun pandan, garam dan pasta
Nyalakan api. Masak hingga meletup2 dan kental sambil terus diaduk. Matikan api
Sirup gula. Campur semua bahan, masak hingga mendidih. Angkat dan saring
Sajikan bubur dengan kucuran sirup gula



LihatTutupKomentar
Cancel