Macaroni bolognise chesse
Macaroni bolognise chesse
By @dapurlinna
Bahan :
150-200 gr makaroni kering
Sedikit minyak
Air secukupnya
Saus bolognese homemade
Saus Keju :
1 sdm butter
2 sdm tepung terigu
2 siung bw putih, cincang
Sedikit bw bombay, cincang
Garam, lada dan pala bubuk secukupnya
300 ml susu cair
100 gram keju parut
Oregano secukupnya
Bs ditambah sosis atau smoked beef
Cara Membuat :
Rebus macaroni dengan sedikit minyak, angkat dan tiriskan
Saus : panaskan butter hingga meleleh, tambahkan baput dan bw bombay, tunggu hingga harum lalu tambahkan sosis atai smoked beef, masak hingga matang lalu tambahkan tepung, aduk rata sambil ditambahkan susu cair sedikit demi sedikit hingga larutan rata dan tidak menggumpal. Tambahkan garam, lada, pala dan oregano. Terakhir masukkan keju parut dan macaroni, aduk rata, masak hingga keju meleleh dan mengental, angkat.
Tuang makaroni ke dalam ramekin selang seling dg saus bolognese. Tambahkan keju dan oregano di atasnya, panggang.
Sajikan hangat.