Cream Cheese Brownie....topping walnuts & choco chips πŸ˜‹πŸ˜‹⁣ By : @fitriagustina1108⁣



Cream Cheese Brownie....topping walnuts & choco chips πŸ˜‹πŸ˜‹⁣
By : @fitriagustina1108⁣
.⁣
Bahan utk Loyang 30x10 :⁣
150 dark cooking coklat⁣
50 gr mentega⁣
40 ml oil⁣
2 btr telur⁣
100 gr gula⁣
100 gr terigu⁣
35 gr choco bubuk⁣
Topping walnuts dan choco chips

Caranya :⁣
- tim dcc, mentega, oil. Sisihkan.⁣
- kocok gula dan telur menggunakan whisk - tuang coklat tim ke adonan telur, aduk⁣
- tuang terigu dan choco bubuk dgn ayakan, aduk.⁣
.⁣
Adonan Creamcheese :⁣
110 gr creamcheese ⁣
90 gr coklat putih leleh⁣
50 gr mentega⁣
1 btr kuning telur⁣
40 gr tepung terigu⁣

Cara Membuat  :⁣
- kocok creamcheese dan mentega sampai lembut⁣
- masukkan coklat putih leleh dan kuning telur, kocok lagi⁣
- masukkan tepung, aduk speed rendah asal rata.⁣
- siap untuk digunakan⁣
.⁣
Panggang brownies suhu 175 derajat 30 menit.⁣


LihatTutupKomentar
Cancel