~ CHICKEN DRUM STICK ~ with Sweet & Sour Sauce By : @dekarania
~ CHICKEN DRUM STICK ~
with Sweet & Sour Sauce
By : @dekarania
Bahan :
- 6 bh Sayap Ayam
Bumbu Marinasi :
- 3 sdm Saus Rajarasa
- 2 sdm Minyak Wijen
- secukupnya Garam, lada dan kaldu jamur
Bahan Tepung :
- 4 sdm Tep. Terigu
- 2 sdm Tep. Tapioka
- sedikit garam dan Lada
Bahan Saus Asam Manis :
- 3 siung Bawang Putih - 5 sdm Saus sambal - secukupnya Cabai rawit
- secukupnya air
- secukupnya Garam dan gula pasir
HTC :
1. Siapkan ayam, potong ayam sesuai dengan gambar slide 4. Potong menyerupai bentuk lilipop.
2. Kemudian siapkan bumbu marinasi, aduk rata dan campurkan ayam hingga tercampur rata. Diambkan kuranglebih 10 mnt ddlam lemari es.
3. Siapkan Tepung untuk balutannya. Campur smua bahan tepung, lalu masukan ayam yg sudah dimarinasi tadi. Sambil di trkan tekan supaya tepung menempel pada ayam. Lakukan berulang hingga ayam habis.
4. Siapkan minyak goreng, panaskan dalam wajan. Hingga semua ayam bisa terendam.
Goreng ayam dengan menggunakan api sedang. Hingga golden brown.
Angkat lalu tiriskan.
5. Siapkan untuk membuat saus nya.
Haluskan Baput dan rawit.
Tumis dengan 2 sdm minyak goreng hingga wangi. Tambahkan air kira2 yaa.. Jngan trllu banyak. Lalu masukan 5 sdm saus sambal, gula, garam dan air jeruk. Perbaiki rasa. Hidangkan sebagai cocolan ayam.