Ikan Balado By : @yunmikomilanisti



Ikan Balado
By : @yunmikomilanisti

Bahan :
8 ekor ikan kembung bersihkan cuci bersih lalu beri garam dan air jeruk nipis , sisihkan
Garam dan gula secukup nya

Bumbu yang dihaluskan:
10 butir bawang merah
4 siung bawang putih
20 buah cabe rawit
10 buah cabe merah besar
1 bh tomat
1 ruas jahe

Cara Membuat :
1. Goreng ikan, sisihkan
2. tumis bumbu halus sampai harum dan bau langunya hilang. Beri garam, gula , Jika terlalu kering tambahkan sedikit air masak hingga benar benar matang dan tanak
3. Masukkan ikan , aduk rata, koreksi rasa , angkat dan sajikan


LihatTutupKomentar
Cancel