DARK COKLAT BROWNIES By : @wiwinmaisarah_



DARK COKLAT BROWNIES
By : @wiwinmaisarah_

Bahan :
2 telur ukuran besar
100g gula pasir halus
6 sdm skm gold
140g dark coklat blok
100g margarin {me wisman
100g terigu kunci
40g susu bubuk full cream
20g maizena
6 tetes pewarna dark coklat {cross

Topping :
Chocochip + almond + keju {sesuai selera

Cara Membuat :
Panas kan oven suhu 180 /40 menit
Oles loyang ukuran 22x22 cm

Masak dark coklat + margarin sampai benar-benar mencair, guna kan api kecil saja, sisih kan

Mixer sampai kental telur + gula lalu masukkan skm, menyusul bahan kering yang sudah di ayak terlebih dahulu, lalu margarin cair + dark coklat blok aduk rata terakhir tambah kan pewarna dark coklat, aduk sampai benar-benar rata dan pasti kan semua bahan sudah tercampur
Tuang adonan ke dalam loyang hendakan, tabur dengan topping
Panggang sampai matang


LihatTutupKomentar
Cancel